SELATPANJANG (DUMAIPOSNEWS) – Pemerintah Kabupaten Kepulauan Meranti melalui Dinas Kepemudaan, Olahraga, dan Pariwisata (Disporapar) terus mendorong kemajuan sektor pariwisata berbasis kearifan lokal dengan menggelar Festival Sagu Nusantara Tahun 2025. […]
